Uncategorized

Ivar Jenner Dipantau Denny Landzaat Jelang Duel Timnas Indonesia vs Australia

×

Ivar Jenner Dipantau Denny Landzaat Jelang Duel Timnas Indonesia vs Australia

Sebarkan artikel ini

loading…

Ivar Jenner Dipantau Denny Landzaat Jelang Duel Timnas Indonesia vs Australia. Foto: IST

WIJDEWORMER – Asisten pelatih Timnas Indonesia , Denny Landzaat memantau langsung Ivar Jenner menjelang laga melawan Australia. Landzaat mengunggah momen itu di akun instagram pribadinya (@denny_landzaat), Sabtu (8/3/2025).

Tim kepelatihan Timnas Indonesia terus bekerja menjelang laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia . Terdekat, Skuad Garuda akan bersua Australia.

Pertandingan itu akan digelar di Sydney Football Stadium, Sydney, Australia pada 20 Maret 2025 mendatang. Lima hari berselang, Timnas Indonesia menjamu Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.

Landzaat memanfaatkan waktu yang tersisa sebelum dua laga tersebut dengan memantau ‘calon’ anak asuhnya. Asisten pelatih berusia 48 tahun itu kini kedapatan memantau Ivar Jenner.

Denny Landzaat hadir langsung saat Ivar membela Jong FC Utrecht melawan Jong AZ Alkmaar. Pertandingan tersebut berlangsung di AFAS Trainingcomplex, Wijdewormer, Belanda pada Sabtu (8/3/2025).

Ivar bermain selama 86 menit sebagai gelandang dalam pertandingan tersebut. Sayangnya, Jong FC Utrecht menelan kekalahan telak dari tim tuan rumah dengan skor 1-5.

Setelah memantau Ivar Jenner, Landzaat kemungkinan besar akan menonton pemain Timnas Indonesia lainnya. Ada beberapa pemain Skuad Garuda yang akan tampil bersama klubnya di Liga Belanda akhir pekan ini.

Di antaranya ada Thom Haye (Almere City), Mees Hilgers (FC Twente), Eliano Reijnders (PEC Zwolle), dan Calvin Verdonk (NEC Nijmegen). Landzaat juga bisa menilai permainan calon pemain Timnas Indonesia, Dean James (Go Ahead Eagles).

(sto)



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

trik mujarab mahjong ways maretngabuburit fast win mahjong waysperjalanan scatter mahjong ways 2bocoran mahjong ways ampuhpola racikan ahli mahjong waysinovasi teknologi mahjong winspanduan scatter mahjong buat pemulainfo rtp tertinggi terupdate hari inirtp online formasi cuanwaktu terbaik main mahjongtrik magnet scatter mahjong tertargetupdate terbaru mahjong ways 2pemancing scatter olympus handal bongkar semuanyaotw jadi crazy rich dengan trik modal recehtrik mahjong wins dengan potensi jp meledakcuan maksimal mahjong ways 2hadiah tambahan mahjong scatter hitamstrategi main rtp online sejatistrategi akun vvip scatter naga hitamtips pasti menang olympus x1000fitur bonus sweet bonanzamahjong ways 3 pesona gachorgame online server thailandmaksimalkan peluang gim demomomentum gachor starlight princessperuntungan scatter hitam mahjongsukses mahjong ways 3tips afdhol olympus gacortrik menang lucky nekouang tambahan mahjong wins3kaisar89